Beberapa warga desa Tanjung Baru datangi kantor desa tuntut kurangi aktivitas perusahaan di malam hari.

Spread the love

Karawang,elangmasnews.com – Dampak dari polusi ada salah satu balita usia satu tahun setengah menjadi korban terjangkit penyakit ispa dampak dari perusahaan yanga ada di wilayah Cikarang Timur.

Menurut pengakuan para warga,mereka perna di mintai KTP, tapi tidak tau KTP tersebut akan di gunakan buat apah.

Tapi sangat disayang kedatangan warga tidak bisa bertemu dengan kepala desa dikarnakan kepal desa ladi ada rapat dengan bupati menurut karya selaku aparatur Desa.

Surat pernyataan yang dibawa perwakilan warga, diterima Karya sebagai staff desa, sementara Kepala desa dan pengurus Desa Tanjung Baru sedang berada di Kantor Kabupaten Bekasi.

Usai konsolidasi dan komunikasi staf di kantor desa dengan kepala desa, Karya selaku perwakilan desa menyampaikan kepada warga bahwa akan dilakukan pertemuan esok hari dengan waktu yang sudah ditentukan

Saat awak media mengkonfirmasi salah satu warga yang datang ibu Engkur, salah satu perwakilan warga bahkan menyampaikan akibat polusi yang diakibatkan perusahaan mengakibatkan buah hatinya mengalami masalah kesehatan.

“Saya punya anak sekolah bahkan masih bayi, siang terganggu akan debu malam terganggu akan kebisingan, bahkan anak saya yang kecil di vonis Ispa,”ungkap Engkur.

Adapun keluhan yang di akibat dari perusahaan, berupa suara bising dan debu dari perusahaan yang berada di lingkungan warga, warga merasa keberatan akan aktifitas perusahaan hingga dini hari yang mengganggu jam istirahat warga.

Perwakilan warga datang dengan membawa surat pernyataan keberatan yang sudah ditandatangani sejumlah warga, dengan harapan untuk ditindaklanjuti oleh aparat desa Tanjung Baru.

Reporter : Suci

 


Spread the love

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

error: Content is protected !!
Verified by MonsterInsights